Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Presiden 2024 - Persis Solo Raih Peringkat Ketiga usai Kalahkan Persija, Ramadhan Sananta Malah Ketar-ketir Tanpa Gelar

Nungki Nugroho - Sabtu, 3 Agustus 2024 | 21:32 WIB
Aksi bek Persija Jakarta, Rizky Ridho, saat menghadapi Persis Solo pada perebutan peringkat ketiga Piala Presiden 2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (3/8/2024).
PERSIJA
Aksi bek Persija Jakarta, Rizky Ridho, saat menghadapi Persis Solo pada perebutan peringkat ketiga Piala Presiden 2024 di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (3/8/2024).

Sayangnya sepakan Sananta masih melebar di kanan gawang.

Peluang emas Persis berikutnya lewat Althaf Indie belum membuahkan gol pada menit ke-33.

Persija juga mempunyai kesempatan melalui Rizky Ridho yang bisa diblok pada menit ke-38.

Pada menit ke-45, sepakan Marko Simic dari dalam kotak penalti masih menyamping di kiri gawang.

Persis balik menekan via sepakan Sidibe yang bisa digagalkan Andritany Ardhiyasa.

Skor 1-0 untuk keunggulan Persis bertahan hingga babak pertama rampung.

Pada menit ke-54, Dony Tri Pamungkas memiliki peluang emas di kotak penalti Persija.

Namun sepakan Dony bisa digagalkan oleh Muhammad Riyandi.

Baca Juga: Arema Vs Borneo - Misi Berkelas Joel Cornelli, Debut di Indonesia Langsung Pertahankan Trofi

Persis balik mengancam lewat aksi Karim Rossi dan Sho Yamamoto.

Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaNas.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.