Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-20 Indonesia Punya 3 Senjata Rahasia yang Tak Dibawa ke Earth On Us Cup 2024, Siapa Saja?

Najm Ula - Sabtu, 31 Agustus 2024 | 15:01 WIB
Striker timnas U-20 Indonesia, Hugo Samir (kanan), sedang berebut bola dengan pemain timnas U-20 Guatemala bernama Jorge Abelardo Solorzano Junior (kiri) dalam laga turnamen Mini Internasional di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (21/2/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Striker timnas U-20 Indonesia, Hugo Samir (kanan), sedang berebut bola dengan pemain timnas U-20 Guatemala bernama Jorge Abelardo Solorzano Junior (kiri) dalam laga turnamen Mini Internasional di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (21/2/2023) malam.

Sama seperti Raven, Jardim juga tak dibawa ke Seoul karena tak dilepas Sao Paulo.

Pemain serbabisa itu menunjukkan versatilitas saat menjuarai Piala AFF U-19 dengan bermain di jantung lini tengah.

Melihat lini tengah Indonesia yang limbung menghadapi Thailand, ia amat dirindukan.

Hugo Samir

Berbeda dengan dua nama pertama, Hugo Samir belum pernah dipanggil timnas U-20 angkatan ini.

Sebagai pemain kelahiran 2005, putra Jacksen F Tiago itu memenuhi syarat umur untuk dipanggil Indra Sjafri.

Ditambah pengalaman bermain bersama Persik Kediri di Liga 1, ia seharusnya menjadi opsi menarik bagi lini depan Garuda Muda. 

Baca Juga: Bursa Transfer Liga Inggris Resmi Ditutup, Thom Haye Batal Gabung Klub Erick Thohir

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najm Ula
Sumber : BolaSport.com,Transfermarkt.co.id
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.