Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jebakan China untuk Timnas Indonesia, Stadion Jauh hingga Lapangan Buruk

Nungki Nugroho - Senin, 7 Oktober 2024 | 10:49 WIB
Para pemain timnas China saat menjalani latihan.
TWITTER.COM/FOOTBALLCHINA
Para pemain timnas China saat menjalani latihan.

Rumput stadion dikabarkan tidak begitu bagus bila dibandingkan venue utama.

"Dari tim kami yang datang ke sana, kondisi stadion, itu boleh dikatakan dari sisi rumput juga masih kurang bagus," ucap Sumardji.

"Ini berdasar hasil report ke kami ya, mudah-mudahan ya dari teman-teman juga bisa update perkembangan di sana seperti apa," imbuhnya.

PSSI pun berjanji akan membalas jebakan-jebakan yang diberikan tim lawan saat nanti bermain di kandang.

"Jadi semua-semua negara ingin mempersulit tamunya," kata Erick Thohir.

"Jadi kita juga nanti jadi tuan rumah harus baik-baik tetapi jangan baik-baik saja,"

"Kalau kita dikerjai di luar negeri, ya kita ganti kerjai di sini," tutur Erick Thohir.

Sementara itu, Indonesia baru akan menjamu China pada 5 Juni 2025.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : BolaSport.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.