Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ternyata Timnas Malaysia Punya Paling Banyak Pemain Naturalisasi di Asia Tenggara, Indonesia Tidak Punya

Najm Ula - Senin, 7 Oktober 2024 | 16:15 WIB
Kim Pan-gon memimpin sesi latihan Timnas Malaysia jelang pertandingan melawan tuan rumah Kirgistan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
FAM.ORG.MY
Kim Pan-gon memimpin sesi latihan Timnas Malaysia jelang pertandingan melawan tuan rumah Kirgistan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Kini, PSSI era Erick Thohir memilih naturalisasi pemain keturunan yang masih merumput di level tertinggi Eropa.

Dalam skuad terakhir timnas Indonesia, terdapat 14 pemain binaan Liga 1. 

Sisa 13 pemain merupakan pemain keturunan yang dinaturalisasi PSSI dalam beberapa waktu terakhir. 

Baca Juga: Bahrain dan China Lawan Terlemah di Grup, Peluang Terbaik Ernando Ari Jika Maarten Paes Absen

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najm Ula
Sumber : seasia.co
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.