Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Jika benar Iqbal akan hijrah ke Thailand, ia tak akan sendirian di sana.
Sudah ada Asnawi Mangkualam di Port FC dan Pratama Arhan di Bangkok United yang akan menyambutnya.
Pada era sebelumnya, seniornya dari Papua, Rudolof Yanto Basna, juga pernah membela beberapa klub Thailand.
Baca Juga: Patrick Kluivert Gantikan STY, Jens Raven Ungkit Kewarganegaraan Pelatih: Bagus, Dia Orang Belanda
Editor | : | Najm Ula |
Sumber | : | BolaSport.com |