Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Pernah Jengkel Marselino Hengkang ke Belgia, Iqbal Gwijangge Kini Hadapi Rintangan Serupa

Najm Ula - Minggu, 19 Januari 2025 | 13:56 WIB
Bek timnas U-20 Indonesia, Iqbal Gwijangge, sedang berfoto pose menunjuk logo Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Sabtu (17/8/2024) pagi.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek timnas U-20 Indonesia, Iqbal Gwijangge, sedang berfoto pose menunjuk logo Garuda di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Sabtu (17/8/2024) pagi.

"Untuk Iqbal Gwijangge prosesnya akan dilanjutkan setelah Piala Asia U-20 2025."

Jika memang Indra mendukung pemainnya ke luar negeri, mengapa harus menunggu Piala Asia U-20 untuk melepas?

Jika harus menunggu Piala Asia U-20, Iqbal dan Meshaal hanya punya waktu kurang dari tiga bulan sebelum musim ini selesai, sehingga memperkecil peluang mereka memberi dampak pada klub baru.

Baca Juga: Oxford United Menang Lagi, Marselino dan Romeny Hilang, Disalip Pemain yang Baru Beberapa Jam Gabung Tim

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najm Ula
Sumber : BolaSport.com

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

TERPOPULER