Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pena menegaskan timnya tengah fokus menghadapi Dewa United yang juga sedang on fire.
"Saat ini kami harus bangkit dan mulai fokus untuk pertandingan melawan Dewa United," pungkasnya.
Dewa United belum terkalahkan pada putaran kedua.
Tim asuhan Jan Olde Riekerink meraih empat kemenangan beruntun atas Arema FC, Persib, PSM Makassar, dan PSIS Semarang.
Tentu ini akan menjadi laga yang berat bagi Persija.
Laga antara Dewa United Vs Persija berlangsung di Stadion Pakansari, Bogor, pada Sabtu (8/2/2025).
Editor | : | Nungki Nugroho |
Sumber | : | Persija.id |