Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Polemik Beda Hasil Tes PCR Persebaya dan PT LIB, Ketua Umum PSSI Angkat Bicara

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 7 Februari 2022 | 14:11 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022.

"Jadi, keputusan yang diambil tentang pemain yang diizinkan turun pada satu pertandingan, murni berdasarkan hasil tes PCR yang sudah kami lakukan sebelumnya," sambungnya.

Polemik ini pun rupanya sudah sampai ke telinga Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan.

Mochamad Iriawan menghimbau agar PT LIB dan klub selalu berkomunkasi untuk menghindari hal seperti ini terulang kembali.

"Semuanya harus berpatokan pada Regulasi Kompetisi Liga 1 2021/2022," kata Iriawan.

"Pada regulasi sudah dijelaskan secara jelas tentang perihal mekanisme hasil tes Covid-19 dan turunannya."

"Saya mengimbau kepada semua klub, terkait hasil tes Covid-19, agar selalu komunikasi dengan LIB dan Satgas Covid-19 Liga 1 2021-2022," pungkasnya.

Baca Juga: Beda Hasil, Persebaya Pertanyakan Kredibilitas Tes PCR PT LIB

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Nungki Nugroho
Sumber : ligaindonesiabaru.com
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.