Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Kaleng-kaleng Jebolan Premier League, Jordi Amat Blunder di Menit Awal Lalu Menjelma Jadi Bek Progresif

Najmul Ula - Sabtu, 24 Desember 2022 | 11:52 WIB
Pemain Liverpool, Sadio Mane (kanan), saat berduel dengan pemain Swansea City, Jordi Amat.
Pemain Liverpool, Sadio Mane (kanan), saat berduel dengan pemain Swansea City, Jordi Amat.

"Lalu ada pergerakan bagus dari Egy dan Witan," sambungnya.

Bek berusia 30 tahun itu pun berterima kasih pada publik Stadion Utama Gelora Bung Karno yang meneriakkan namanya.

Sambutan itu tampak lebih baik dibanding kepada Ilija Spasojevic, yang mendapat kritik suporter dan Shin Tae-yong.

"Hari ini ada sekitar 25 ribu penonton, sangat senang, bisa membangkitkan emosi," ujar Jordi.

"Dan di tribun mereka sempat menyebut nama saya, jadi terima kasih banyak semuanya," tandasnya.

Jordi bisa jadi akan diistirahatkan pada laga berikutnya melawan Brunei, Senin (26/12/2022).

Baca Juga: Shin Tae-yong Tutupi Masalah Spasojevic, Jelas-jelas Marah di Tepi Lapangan Tapi Berkata Manis di Depan Media

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.